Ekonomi & Bisnis
-
Motorola Luncurkan moto g45 5G, Smartphone 5G Terbaik di ‘Kelasnya’
Jakarta, areknews– Motorola, pelopor dunia dalam teknologi mobile, resmi kembali ke Indonesia dengan meluncurkan moto g45 5G hari ini. Didukung oleh prosesor Snapdragon® 6s Gen3, smartphone ini menghadirkan performa tercepat di segmennya serta menawarkan 13…
-
Peringati Hari Kanker Dunia, Srikandi PLN Gelar Sosialisasi Kanker dan Vaksin HPV
Surabaya, areknews – Sebagai wujud kepedulian terhadap kesehatan perempuan dalam rangka hari Kanker Dunia dan dibulan K3 Nasional, Srikandi PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Surabaya Barat mengadakan sosialisasi tentang kanker dan vaksin HPV bagi…
-
Di Mandiri Investment Forum, Dirut PLN Ajak Kolaborasi untuk Transisi Energi
Jakarta, areknews – PT PLN (Persero) mengajak berbagai pihak untuk berkolaborasi dalam mewujudkan transisi energi di Indonesia. Upaya ini selaras dengan visi Pemerintah dalam mendorong pertumbuhan ekonomi melalui swasembada energi. Komitmen tersebut disampaikan Direktur Utama…
-
Lanjutkan Kinerja PLN Tahun 2024, PLN Dukung Ketahanan Pangan Melalui Program Electrifying Agriculture
Surabaya, areknews – PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Timur hadirkan program Electrifying Agriculture sebagai bentuk komitmen dukung upaya pemerintah dalam mencapai swasembada pangan. Program ini mendorong pemanfaatan listrik yang lebih andal dan…
-
Cepat Tanggap Lakukan Sosialisasi dan Mediasi, PLN Tanggapi Tuntutan Beberapa Warga Desa Sidokepung
Sidoarjo, areknews – PT PLN Unit Induk Transmisi Jawa Bagian Timur dan Bali (PLN UIT JBM), khususnya wilayah kerja PT PLN Unit Pelaksana Transmisi Surabaya (UPT Surabaya), menanggapi tuntutan beberapa warga desa Sidokepung, Kecamatan Buduran…
-
PLN Gelar Sosialisasi Pencegahan Kanker dalam Rangka Peringatan Bulan K3 Nasional dan Hari Kanker Sedunia
Pamekasan, areknews – Sebagai bentuk komitmen dalam menciptakan lingkungan kerja yang sehat dan meningkatkan kepedulian terhadap kesehatan, PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Madura menggelar Sosialisasi Pencegahan Kanker. Kegiatan yang diawali dengan Senam…
-
Gebyar Bulan K3, PLN UP3 Mojokerto Gandeng BPBD Kabupaten Mojokerto Gelar Simulasi Tanggap Darurat Bencana Gempa Bumi
Mojokerto, areknews – Sebagai upaya meningkatkan kesiapsiagaan pegawai dan tenaga alih daya PLN UP3 Mojokerto terhadap bancana Gempa Bumi, PLN UP3 Mojokerto berkolaborasi dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Mojokerto gelar simulasi tanggap darurat…
-
PLN Jamin Pasokan Listrik Andal Selama Kunjungan Kerja Presiden dan Wakil Presiden di Surabaya
Surabaya, areknews – PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Timur memastikan keandalan pasokan listrik selama kunjungan kerja Presiden dan Wakil Presiden di Surabaya yang dilaksanakan pada hari Senin, 10 Februari 2025. Kunjungan ini…
-
Peringati Bulan K3 Nasional Tahun 2025, PLN UP2D Jatim Kolaborasi Bareng DPKP Surabaya Gelar Simulasi Tanggap Darurat Kebakaran
Surabaya, areknews – Bulan K3 Nasional diperingati setiap tanggal 12 Januari hingga 12 Februari setiap tahunnya. Tema yang diusung PLN pada Bulan K3 Nasional Tahun 2025 ini adalah Penguatan Budaya K3 & Kompetensi SDM Pada…
-
PLN UP3 Madura Gelar Senam Bersama, Donor Darah dan Sosialisasi Pencegahan Kanker
Pamekasan, areknews – Sebagai bentuk komitmen dalam menciptakan lingkungan kerja yang sehat dan meningkatkan kepedulian terhadap kesehatan, PT PLN (Persero) UP3 Madura menggelar rangkaian kegiatan Senam Bersama, Donor Darah, dan Sosialisasi Pencegahan serta Deteksi Dini…