Pemerintahan
-
Di Electricity Connect 2024, PLN Galang Kolaborasi Global Wujudkan Transisi Energi di Indonesia
Jakarta, areknews – PT PLN (Persero) terus menggalang kolaborasi global demi mendukung upaya Pemerintah dalam mewujudkan transisi energi di Tanah Air. Hal ini tercermin dalam pembukaan ajang Electricity Connect 2024 di Jakarta Convention Center pada…
-
PLN Sambut Kunjungan Kerja Menteri Lingkungan Hidup/Kepala Badan Pengendalian Lingkungan Hidup di Lokasi IPAL Biogas Sentra Tahu Mayangan Jombang
Jombang, areknews – Menteri Lingkungan Hidup Dr. Hanif Faisol Nurofiq meninjau lokasi rencana pembangunan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) Biogas di Sentra Tahu Desa Mayangan Kecamatan Jogoroto Kabupaten Jombang, Selasa (19/11). Turut hadir dalam acara…
-
Respon Cepat Dampak Kebakaran di Pacitan, BPBD Bareng Komisi E DPRD Jatim Serahkan Bantuan Material
Pacitan, areknews – BPBD Jatim merespon cepat kejadian hujan deras disertai sambaran petir yang mengakibatkan konsleting listrik dan kebakaran rumah di Kabupaten Pacitan, Sabtu (9/11). Bersama Anggota Komisi E DPRD Jatim Siti Mukiyarti, Tim BPBD…
-
Kawal Pilkada Serentak, PLN Siagakan 4.367 Personel Jaga Keandalan Pasokan Listrik
Surabaya, areknews – Dukung kelancaran berjalannya Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak, PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Timur menyiapkan 4.367 personel di lokasi siaga tersebar se-Jawa Timur. Siaga dilakukan selama masa kampanye pada…
-
Debat Publik Kedua, KPU Surabaya ‘Jaring’ Pertanyaan Warga untuk Calon Wali Kota
Surabaya, areknews – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Surabaya telah menyiapkan pelaksanaan debat publik Pilwali kedua yang akan digelar, Kamis 21 November 2024 dengan serius. Tidak hanya materi yang disiapkan oleh panelis, tetapi KPU juga membuka aspirasi…
-
Peringati Hari Pahlawan, PLN UP3 Kediri Tanam 1.000 Pohon
Kediri, areknews – Dalam Rangkaian Peringatan Hari Pahlawan PLN UP3 Kediri bersama Perhutani dan Pemerintah Kota Kediri mengelar kegiatan penanaman 1.000 pohon dengan tema “Caring Earth, Caring Our Future”. Kegiatan ini berlangsung di Sumber Patirtan,…
-
PLN UP3 Kediri, Perhutani, dan Pemkot Kediri Tanam 1.000 Pohon untuk Masa Depan Berkelanjutan
Kediri, areknews – PLN UP3 Kediri bersama Perhutani dan Pemerintah Kota Kediri kembali menunjukkan komitmen nyata dalam menjaga kelestarian lingkungan dengan melaksanakan kegiatan penanaman 1.000 pohon bertajuk “Caring Earth, Caring Our Future”. Kegiatan ini berlangsung…
-
Hari Pahlawan 2024, PLN Berikan Bantuan dan Pemerikasaan Kesehatan Gratis kepada Veteran
Surabaya, areknews – Peringati Hari Pahlawan 2024, PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Timur menggelar kegiatan sosial berupa penyerahan bantuan sembako kepada para veteran di Surabaya dan Madiun. Di Surabaya, acara digelar di…
-
RUPS PLN Tetapkan Empat Komisaris Baru dan Perpanjang Dua Jabatan Direksi
Jakarta, areknews – Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) PT PLN (Persero) menetapkan 4 (empat) Komisaris baru dan memperpanjang masa jabatan 2 (dua) Direksi. Bertempat di Kantor Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) pada Kamis (14/11),…
-
Audensi PLN UP2D Jatim dengan Ketua DPRD Kota Surabaya untuk Penyediaan Energi Listrik dalam Perencanaan dan Pembangunan Daerah
Surabaya, areknews – PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pengatur Distribusi Jawa Timur mengadakan audiensi dengan Ketua Dewan Kota Surabaya dalam rangka mendukung perencanaan pembangunan kota dan memperkuat sinergi antar-instansi yang ada di Kota Surabaya. Acara…